TANJUNGPINANG -(BT)-Dalam rangka membangun sinergi dalam menyebarkan informasi seputar kelistrikan, PLN Ranting Kota Tanjungpinang menggelar Coffe Morning dengan Wartawan pukul 09.00 wib diKantor PLN Kota Tanjungpinang.
Coffe Morning tersebut ,menjalin tali silaturrahim antara Management Perusahaan Listrik Negara (PLN) Tanjungpinang dengan awak media, Rabu (2/2/2016 ) .
Manager PLN kOta Tanjungpinang berharap ,”media dapat memberikan informasi yang berimbang terhadap tulisannya,”pungkas Armanto Manager PLN Kota Tanjungpinang kepada media ini.(luklunk)